Kemajuan teknologi dibidang control system sudah kita kenal dalam dunia otomatisasi sejak lama. Dalam perkembangannya, sistem kontrol ini secara menyeluruh mengiringi di hampir setiap aspek kehidupan manusia. Tak kurang, mulai dari kontrol sederhana seperti peralatan rumah tangga hingga keamanan profesional pun sudah mulai dikendalikan oleh perangkat komputer.
- Hits: 54